Semester / Minggu : 1 /1
Kelompok / Usia : TK B /5-6 Tahun
Hari / Tanggal :
Alokasi Waktu : 900 menit (6 Hari) / 07.00 – 10.00 WIB
Tema / Topik : Diri Sendiri / Tubuhku
Tujuan Kegiatan:
- Anak Menyebutkan nama – nama anggota tubuh, fungsi tubuh dan cara merawat tubuh (mandi, keramas, memotong kuku tangan dan kaki)
- Anak saling mengenal antar teman dan guru
- Anak dapat mengenal anggota tubuh
- Anak dapat Menyebutkan fungsi anggota tubuh
- Anak dapat mengetahui cara merawat diri/ tubuh
- Anak dapat menanamkan rasa syukur pada Allah atas ciptaan-Nya
- Anak dapat menjaga kesehatan anggota tubuhnya
Mengenai rencana kegiatan per hari dapat dilihat secara lengkap pada dokumen word di bawah. Dan silakan unduh file Word tentang RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN PAUD/TK Kurikulum Merdeka dengan Tema TUBUHKU via link SCRIBD dan GOOGLE DRIVE di bagian bawah entri.
Download via SCRIBD
1 RPP Kurmer Tema Tubuhku (ArraPena) by Deruddy on Scribd
Download via GOOGLE DRIVE
Lihat kumpulan RPP selengkapnya di:
Cara Download File Word via Google Drive:
0 Comments:
Posting Komentar