RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN
TK PGRI ...
TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023
Semester / Minggu : I / 9
Kelompok / Usia : A / 4-5 Tahun
Hari / Tanggal :
Alokasi Waktu : 900 Menit / 07.00 – 10.00 Wib
Topik / Subtopik : Binatang / Binatang Darat
TUJUAN KEGIATAN :
- Anak menghargai alam dengan cara merawatnya dan menunjukkan rasa sayang terhadap makhluk hidup yang merupakan ciptaan Tuhan yang Maha Esa
- Anak mengenal berbagai jenis binatang darat
- Anak dapat mengenal dan menyebutkan makanan binatang
- Anak dapat mengenal cara berkembang biak bianatang
- Anak menggunakan fungsi gerak (motorik kasar dan motorik halus) untuk mengeksplorasi dan memanipulasi berbagai objek dan lingkungan sekitar sebagai bentuk pengembangan diri.
- Anak memahami dan mengenali berbagai informasi, mengkomunikasikan perasaan dan pikiran secara lisan, tulisan , atau menggunakan berbagai media serta menbangun percakapan.
- Anak menunjukkan rasa ingin tahu melalui observasi, eksplorasi dan eksperimen dengan menggunakan lingkungan sekitar dan media sebagai sumber belajar untuk mendapatkan gagasan mengenai binatang darat
- Anak mengeksplorasi berbagai proses seni, mengekspresikannya serta mengapresiasi karya seni
Senin |
Selasa |
Rabu |
Kegiatan Pagi (30 menit) · Upacara bendera · Menyiram tanaman · Mencuci tangan · Toilet training |
Kegiatan Pagi (30 menit) ·
Menyiram tanaman ·
Berbaris ·
Mencuci tangan ·
Toilet training |
Kegiatan Pagi (30 menit) ·
Menyiram tanaman ·
Berbaris ·
Mencuci tangan ·
Toilet training |
Kegiatan Pembuka (30 menit) · Berdoa dan hafalan
surat pendek Al-Kautsar · Review · Mendengar dan
menyanyikan lagu dan tepuk “Anak Ayam” · Mengajak anak
menirukan gerakan “mengepakan sayap ayam” · Membacakan buku
cerita tentang “Ayam” · Berdiskusi tentang
isi cerita |
Kegiatan Pembuka (30 menit) · Berdoa dan hafalan
surat pendek Al-Kautsar · Review · Mendengar dan
menyanyikan lagu dan tepuk “Kucingku” · Mengajak anak
menirukan cara kucing berjalan · Mengajak anak
mengamati kucing · Berdiskusi tentang
apa yang sudah diamati |
Kegiatan Pembuka (30 menit) · Berdoa dan hafalan
surat pendek Al-Fiil · Review · Menonton video kuda
(YouTube) · Mengajak anak
berdiri menggunakan satu kaki secara bergantian · Berdiskusi tentang
apa yang sudah diamati |
Kegiatan Inti (60 menit) · Guru mengajak anak
mengamati bagian-bagian ayam. Guru menyediakan alat dan bahan untuk kegiatan
pembelajaran · Alat dan bahan: -
Membuat bentuk ayam dari berbagai bahan potongan
kertas, sedotan, kardus bekas, balok dll -
Mengelompokan bentuk geometri menggunakan berbagai
media (balok, kertas lipat, kardus, dll) -
Lem -
Meniru tulisan “ayam” (spidol, biji-bijian,
manik-manik, spidol, cat warna dll) |
Kegiatan Inti (60 menit) · Guru mengajak anak
mengamati bagian-bagian kucing. Guru menyediakan alat dan bahan untuk kegiatan
pembelajaran · Alat dan bahan: -
Mencetak bentuk kucing menggunakan berbagai(pasir
kinetic, plastisin, play dough) -
Mengurutkan bilangan 1-5 menggunakan manik-manik,
sedotan, biji-bijian dll -
Melengkapi suku kata awal menggunakan kartu huruf |
Kegiatan Inti (60 menit) · Guru mengajak anak
mengamati bagian-bagian kuda pada gambar atau video. Guru menyediakan alat
dan bahan untuk kegiatan pembelajaran · Alat dan bahan: -
Membuat bentuk kuda menggunakan sedotan, pelepah
pisang, stik es krim, ranting, dll -
Mengenal konsep panjang-pendek -
Membuat huruf “k” menggunakan berbagai pilihan media (cotton bud, batu kerikil,
spidol, cat warna, krayon dll) |
ISTIRAHAT (30 menit) · Doa sebelum makan · Mencuci tangan · Makan |
ISTIRAHAT (30 menit) · Doa sebelum makan · Mencuci tangan · Makan |
ISTIRAHAT (30 menit) · Doa sebelum makan · Mencuci tangan · Makan |
Kegiatan Penutup (30 menit) ·
Bercakap-cakap mengenai kegiatan hari ini ·
Evaluasi pembelajaran ·
Berdoa |
Kegiatan Penutup (30 menit) ·
Bercakap-cakap mengenai kegiatan hari ini ·
Evaluasi pembelajaran ·
Berdoa |
Kegiatan Penutup (30 menit) ·
Bercakap-cakap mengenai kegiatan hari ini ·
Evaluasi pembelajaran ·
Berdoa |
Refleksi |
Refleksi |
Refleksi |
|
|
|
Kamis |
Jumat |
Sabtu |
Kegiatan Pagi (30 menit) ·
Menyiram tanaman ·
Berbaris ·
Mencuci tangan ·
Toilet training |
Kegiatan Pagi (30 menit) ·
Menyiram tanaman ·
Berbaris ·
Mencuci tangan ·
Toilet training |
Kegiatan Pagi (30 menit) ·
Menyiram tanaman ·
Berbaris ·
Mencuci tangan ·
Toilet training |
Kegiatan Pembuka (30 menit) · Berdoa dan hafalan
surat pendek Al-Fiil · Review · Mendengar dan
menyanyikan lagu dan tepuk “Gajah” · Mengajak anak untuk
melompat di tempat sebanyak lima kali · Menonton video
gajah (YouTube) · Mengenal nama anaj
binatang (Bahasa Sunda) · Berdiskusi tentang
apa yang sudah diamati |
Kegiatan Pembuka (30 menit) · Berdoa dan hafalan
surat pendek Al-Fiil · Review · Mendengar dan
menyanyikan lagu dan tepuk “Kelinciku” · Mengajak anak
menirukan gerakan cara berjalan kelinci · Membacakan buku
cerita tentang “Ayam” |
Kegiatan Pembuka (30 menit) · Senam SSC · Berdoa dan hafalan
surat pendek Al-Fiil · Review |
Kegiatan Inti (60 menit) · Guru mengajak anak
mengamati bagian-bagian gajah pada gambar atau video. Guru menyediakan alat
dan bahan untuk kegiatan pembelajaran · Alat dan bahan: -
Membuat bentuk kepala gajah dengan berbagai media
(Kertas origami, piring kue, kardus bekas, lidi, stik es krim dll) -
Mengenal konsep besar-kecil menggunakan berbagai
pilihan media (manik-manik, balok, bola dll) -
Membentuk huruf “g” dengan berbagai media -
Gunting -
Lem -
Plastisin |
Kegiatan Inti (60 menit) · Guru mengajak anak
mengamati bagian-bagian kelinci pada gambar atau video. Guru menyediakan alat
dan bahan untuk kegiatan pembelajaran · Alat dan bahan: -
Mengisi gambar kelinci menggunakan berbagai media
(biii-bijiaan, manik-manik, mute, spidol, krayong, potongan kertas, potongan
dau dll) -
Bermain pola menggunakan berbagai gambar tentang
kelinci (gambar wortel, gambar kelinci, kandang kelinci dan tomat) -
Menghubungkan gambar dengan tulisan menggunakan kartu
huruf, gambar dan papan pasangan -
Lem |
Kegiatan Inti (60 menit) · Guru mengajak anak
berjalan santai dan mengamati binatang yang ada lingkungan sekolah · Guru mengajak anak
mengenal nama-nama binatang (Bahasa Inggris) · Makan bersama |
ISTIRAHAT (30 menit) · Doa sebelum makan · Mencuci tangan · Makan |
ISTIRAHAT (30 menit) · Doa sebelum makan · Mencuci tangan · Makan |
ISTIRAHAT (30 menit) · Doa sebelum makan · Mencuci tangan · Makan |
Kegiatan Penutup (30 menit) ·
Bercakap-cakap mengenai kegiatan hari ini ·
Evaluasi pembelajaran ·
Berdoa |
Kegiatan Penutup (30 menit) ·
Bercakap-cakap mengenai kegiatan hari ini ·
Evaluasi pembelajaran ·
Berdoa |
Kegiatan Penutup (30 menit) ·
Bercakap-cakap mengenai kegiatan hari ini ·
Evaluasi pembelajaran ·
Berdoa |
Refleksi |
Refleksi |
Refleksi |
RPPM KURMER TK Binatang Darat Semester 1 Minggu 9 by Deruddy on Scribd
0 Comments:
Posting Komentar